Spiritualitas Mengampuni dalam Kajian Matius 18:21-35
DOI:
https://doi.org/10.46929/graciadeo.v8i1.259Abstract
Tidak bisa dipungkiri bahwa sikap mengampuni masih menjadi hal yang sulit untuk dilakukan. Tuhan Yesus memberikan pengajaran yang sangat penting tentang Mengampuni, yang sejatinya harus diperhatikan oleh setiap umat Tuhan maupun hamba-hamba Tuhan, khususnya dalam Injil Matius 18:21-35. Mengampuni ini adalah proses yang terus-menerus dilakukan sampai rasa sakit itu lenyap. Dapat dikatakan untuk mengampuni dengan sungguh-sungguh dan tanpa prasyarat membutuhkan progresif dengan melakukan refleksi, kontemplasi, dan pengolahan diri yang terus menerus, sehingga dimampukannya untuk menemukan kasih Allah dalam seluruh peristiwa hidupnya. Dengan demikian Allah sendiri yang mampu mengubah pola pikir untuk mudah mengampuni orang lain dengan tulus dan tanpa syarat.  Hasil penelitian ini kontribusinya kepada jemaat-jemaat untuk memahami makna mengampuni sesuai pengajaran Tuhan Yesus. Hamba-hamba Tuhan memperhatikan permasalah jemaat dan setia membimbingnya. Sekolah-sekolah tinggi dituntut untuk membekali mahasiswa dengan pengetahuan.
References
David W. Hall, Penuntun Dalam Theologi Institutes Calvin, (Surabaya: Momentum, 2009), 174
Andrew Murray, Membina Iman, (Bandung : Kalam Hidup, 1980), 51
Saumiman Saud, Dinamika Kehidupan Orang Percaya, (Jakarta: Yasinta, 2004), 214
Peter Scazzero, Emotionally Healthy Spirituality, (Surabaya : Perkantas, 2006), 34
Yahya Wijaya, Kemarahan, Keramahan & Kemurahan Allah (Jakarta: Gunung Mulia, 2009), 114
Valentinus Galih, Alkitab Dalam Paradigma Fisikawan, (Yogyakarta : Mulia Jaya Publiser, 2018), 106
Limi Halim, Hidup Baru; 40 Hari Transformasi Hidup Menjadi Baru, (Visi Press, 2011), 70
James MacDonald, 10 Pilihan Bagi Anda, ( Indonesia : Ligh Publishing, 2008), 149
Gerald R. McDermott, Mengenali 12 Tanda Kerohanian Sejati, (Yogyakarta : ANDI, 2001), 220
Lexy J. Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif, Cet. Ke-36. (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2017), 6
Agus Santoso, Sosiologi 3, (Jakarta : Yudistira, 2007), 94
Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 2001) 40
John M. Echols dan Hassan Shadily, An Indonesia-English Dictionary, (Jakarta: IKAPI, 1989), 17
Al Ghazali Leonardo, Power of Forgiveness, (Bandung: Publishing), 2
A. Merriam-Webster’s, Webster’s New Dictionary of Synonym’s, (U.S.A: Merriam-Webster’s, 1984), 354
Webster’s New World Dictionary, (California: The Worl Publishing Company, 1966), 278
Webster’s New Elementary Dictionary, (Merriam-Webster’s, 1965), 199
Grolier International Dictionary, (America: Manufactured in the United States, 1990), 516
G.C. Van Niftrik & B.J. Boland, Dogmatika Masa Kini, (Jakarta:Gunung Mulia, 2015), 476
Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid I, (Jakarta : Yayasan Bina Kasih, 1992) 45
Carolyn Holderread Heggen, Pelecehan Sexsualitas Dalam Keluarga Kristen, (Jakarta: Gunung Mulia, 2008), 144
Donald Guthrie, Teologi Perjanjian Baru 2 (Jakarta:BPK Gunung Mulia, 2016), 239
W. E. Vine, An Exspository Dictionary Of New Testament Words, (New York: Thomas Nelson Publishers), 452
Dianne Bergant & Robert J. Karris, Tafsir Alkitab Perjanjian Baru, (Yogyakarta: Kanisius, 2002), 32
Donal C. Stamps, Alkitab Penuntun Hidup Berkelimpahan, (Gandum Mas, 1994), 1495
Leon Morris, Injil Matius, (Surabaya: Momentum, 2016), 12
Stefan Leks, Tafsir Injil Matius, (Yogyakarta: Kanisius, 2003), 18
J.J De Heer, Penafsir Injil Matius Pasal 1-22 (Jakarta: BPK Gunung Mulia), 2
I. Suharyo Pr, Pengantar Injil Sinaptik, (Yogyakarta: Kanisius, 1989), 76
Perpustakaan Elektronik dan Informasi Alkitab, Alkipedia 1.1.0, Injil Matius
Spiros Zodhiates Th.D. The Complete Word Study Dictionary New Testament, (America: AMG International, 1993), 1391
Friberg Analitycal Greek-Lexicon, 11311
Gingrich, Greek NT Lexicon, 257
Thayer, Greek-English Lexicon of The NT3455
Donald Senior, Abingdon Now Testament Commentaris: Matthew (Nasville : Abingdon Press, 1998), 211
A. Munthe, Kabar Baik Dalam Perumpamaan Yesus, (Jakarta: BPK Gunung Mulia), 2
Richard A. Batey, New Testament Issue, (New York: Harper and Row, 1970), 71
John Stambaugh, Dunia Sosial Kekristenan Mula-Mula, (Jakarta: Gunung Mulia, 2008),89
Louw-Nida, Greek-English Lexicon of the NT
Liddell Scott, Greek-English Lexicon (Abridgedd)
Friberg Analytical Greek-Lexicon, 6143
Dag Heward Mills, Pengampunan Menjadi Mudah, (Lux Verbi BM, 2017), 42
Eka Darmaputra, 365 Anak Tangga Menuju Berkemenangan, (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 496
Donald C. Stamps, Alkitab Penuntun Hidup Berkelimpahan Seri Life Application Study Bible, (Malang: Gandum Mas, 2014), 1918
Simon Kistemaker, Perumpamaan-Perumpamaan Yesus, (Malang: Literatur SAAT, 2001), 68
D. L. Baker dan A. A. Sitompul, Kamus Singkat Ibrani-Indonesia, (Jakarta: PT BPK Gunung Mulia, 2006), 23
Fengky M. Bergaul atau Berdoa, (Jakarta: Metanoia Publising, 2003), 25
Kenneth E. Hagin, Doa menghasilkan Sejahtera, (Jakarta: IMMANUEL, 1994), 26
Malcolm Brownlee, Tugas Manusia Dalam Dunia Milik Tuhan, (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2004), h.26
Jimmy Mc. Setiawan, Ini Aku, Utuslah Aku!, (Bandung: Bina Media Informasi, 2007), 24